Cara Mengganti Template Blog

Share on :
Mungkin banyak dari kita yang masih awal-awal dalam Ngeblog masih bingung dengan Menu-menu pada blogspot, Oke langsung saja kali ini akan membahas tentang Bagaimana cara mengganti Template Blog...
Langsung saja menuju ke TKP

1. Download dahulu template dari btempletes.com
2. Ekstrak file-nya kedalam folder
3. Buka Blog-mu
4. Kemudian pada menu Klik tulisan "template"
 
5. Kemudian setelah di klik template maka akan muncul lagi beberapa menu, lalu pilih Cadangkan/Pulihkan



6.Setelah  memilih cadangkan/pulihkan maka otomatis akan keluar seperti dibawah ini ,lalu klik browse untuk mencari file yang sudah di ekstrak tadi
 
 7. Cari file yang telah anda ekstrak tadi, lalu unggah .(yang dipilih formatnya xml)



8. Jika file yang dicari sudah ketemu langsung pilih unggah, tapi ingat file yang di  unggah harus berbentuk "xml"
9. Tunggu sebentar, dan otomatis tema blog anda akan segera ganti

Selamat mencoba, maaf untuk yang wordpress belum ada
hohoho

  

0 comments on Cara Mengganti Template Blog :

Post a Comment and Don't Spam!